Cara Memasang Iklan Di Dalam Postingan Blog

Iklan yang di tampilkan di dalam artikel atau postingan blog kita mempunyai pengaruh besar untuk meningkatkan penghasilan blog kita
Cara Memasang Iklan Di Dalam Postingan Blog - Iklan yang di tampilkan di dalam artikel atau postingan blog kita mempunyai pengaruh besar untuk meningkatkan penghasilan blog kita. Maka dari itu pada kesempatan kali ini saya akan memberikan sebuah tutorial tentang Bagaimana Cara Membuat Iklan kita Tampil di Dalam Artikel atau Postingan Kita.


Dengan Memasang Iklan di Dalam Artikel atau Postingan Blog ini tentunya kita mengharapkan tambahan klik dari pengunjung kita. Kenapa begitu? karena dengan adanya sebuah iklan yang berbaur layaknya bagian dari postingan kita.

Cara Memasang Iklan Di Postingan Blog

Apabila sobat tertarik ingin mencobanya, silahkan ikuti tutorial di bawah ini :
Login ke Blogger > Template > Edit HTML > Kemudian Temukan kode <data:post.body/> dan ganti dengan kode dibawah ini :

<div expr:id='&quot;post1&quot; + data:post.id'/>
<div class='googlepublisherads' style='margin:20px 0'>
<center>
<--! Simpan Kode Iklan Disini !-->
</center>
</div>
<div expr:id='&quot;post2&quot; + data:post.id'><data:post.body/></div>
<script type='text/javascript'>
var obj0=document.getElementById(&quot;post1<data:post.id/>&quot;);
var obj1=document.getElementById(&quot;post2<data:post.id/>&quot;);
var s=obj1.innerHTML;
var t=s.substr(0,s.length/2);
var r=t.lastIndexOf(&quot;&lt;br&gt;&quot;);
if(r&gt;0) {obj0.innerHTML=s.substr(0,r);obj1.innerHTML=s.substr(r+4);}
</script>

Ganti <--! Simpan Kode Iklan Disini !--> dengan Kode iklan yang sudah sobat Parse sebelumnya agar tidak terjadi error ketika menyimpan setelan template sobat.
Untuk mengatur penempatan iklan yang akan di tampilkan, silahkan gunakan salah satu kode HTML berikut :

1. Posisi Iklan Berada Tepat di Tengah Artikel / Postingan


<div expr:id='&quot;post1&quot; + data:post.id'/>
<div class='googlepublisherads' style='margin:20px 0'>
<center>
<div style='margin:10px auto'>
Simpan Kode Iklan Disini
</div>
</center>
</div>
<div expr:id='&quot;post2&quot; + data:post.id'><data:post.body/></div>
<script type='text/javascript'>
var obj0=document.getElementById(&quot;post1<data:post.id/>&quot;);
var obj1=document.getElementById(&quot;post2<data:post.id/>&quot;);
var s=obj1.innerHTML;
var t=s.substr(0,s.length/2);
var r=t.lastIndexOf(&quot;&lt;br&gt;&quot;);
if(r&gt;0) {obj0.innerHTML=s.substr(0,r);obj1.innerHTML=s.substr(r+4);}
</script>

2. Posisi Iklan Berada di Tengah Sebelah Kanan Artikel / Postingan


<div expr:id='&quot;post1&quot; + data:post.id'/>
<div class='googlepublisherads' style='margin:20px 0'>
<center>
<div style='float:right;margin:10px 0 10px 10px'>
Simpan Kode Iklan Disini
</div>
</center>
</div>
<div expr:id='&quot;post2&quot; + data:post.id'><data:post.body/></div>
<script type='text/javascript'>
var obj0=document.getElementById(&quot;post1<data:post.id/>&quot;);
var obj1=document.getElementById(&quot;post2<data:post.id/>&quot;);
var s=obj1.innerHTML;
var t=s.substr(0,s.length/2);
var r=t.lastIndexOf(&quot;&lt;br&gt;&quot;);
if(r&gt;0) {obj0.innerHTML=s.substr(0,r);obj1.innerHTML=s.substr(r+4);}
</script>

3. Posisi Iklan Berada di Tengah Sebelah Kiri Artikel / Postingan


<div expr:id='&quot;post1&quot; + data:post.id'/>
<div class='googlepublisherads' style='margin:20px 0'>
<center>
<div style='float:left;margin:10px 10px 10px 0'>
Simpan Kode Iklan Disini
</div>
</center>
</div>
<div expr:id='&quot;post2&quot; + data:post.id'><data:post.body/></div>
<script type='text/javascript'>
var obj0=document.getElementById(&quot;post1<data:post.id/>&quot;);
var obj1=document.getElementById(&quot;post2<data:post.id/>&quot;);
var s=obj1.innerHTML;
var t=s.substr(0,s.length/2);
var r=t.lastIndexOf(&quot;&lt;br&gt;&quot;);
if(r&gt;0) {obj0.innerHTML=s.substr(0,r);obj1.innerHTML=s.substr(r+4);}
</script>

Untuk mengkonversi (parse) kode iklan silahkan kunjungin Ads Converter

Demikian tutorial bagaimana Cara Memasang Iklan Di Dalam Postingan Blog ini semoga bermanfaat. :)